Jawaban Essay Ekonomi H1

by - 04.28

Soal Mikro Makro Ekonomi

perdagangan internasional

  1. Sebutkan ciri-ciri permasalahan yang dibahas pada mikro ekonomi!
  2. Sebutkan 5 contoh bahasan makro ekonomi!
  3. Sebutkan 3 negara berkembang, dan jelaskan satu per satu mengapa negara tersebut dikatakan negara berkembang!
  4. Sebutkan 3 negara maju, dan jelaskan satu persatu mengapa negara tersebut dikatakan negara maju !
  5. China termasuk negara maju atau berkembang ? Berikan alasannya !
  6. Menurutmu, apakah Indonesia kelak akan menjadi negara maju ? Jelaskan analisamu!
  7. Menurutmu, apakah Indonesia sudah memasuki arena globalisasi ? Jelaskan alasannya!
  8. Mengapa Indonesia masih berutang ?
 JAWAB
1.Ciri ciri permasalahan ekonomi mikro adalah dimana suatu masalah tersebut berkaitan dengan bagian kecil suatu perekonomian . Contoh : Protes dari konsumen/persalahan pada produsen

2.
Pengangguran
Hutan Negara
Pertumbuhan Ekonomi
Kemiskinan
Dana APBN
 
3. 
Ethiopia :
 1.Pendapatan Perkapitanya sangat rendah
 2.Tingkat kesehatan rendah
 3.Teknologi masih bergantung teknologi kuno

India :
 1.Tingkat pendapatan perkapitanya masih rendah
 2.Tingkat kesehatan masih rendah
 3.Angka pertumbuhan penduduk tinggi

Meksiko :
 1.Kesempatan kerja minim
 2.Angka pertumbuhan penduduk tinggi
 3.Sistem perekonomiannya masih bergantung diluar
 4.Tingkat pendapatan perkapitanya minim

4.Jerman , karena  :
Sebagian penduduknya bekerja pada sector indrustri dan jasa
Sumber daya manusia berkualitas tinggi
Sebagian besar penduduknya tinggal diperkotaan
Tingkat pendidikannya tinggi, tidak ada yang bta huruf
Angka kelahiran dan kematian relative
Prancis , karena:
Tingkat pendapatan per kapitanya tinggi
Sebagian penduduknya bekerja pada sector indrustri dan jasa
Angka kelahiran dan kematian relative rendah
Angka harapan hidupnya diatas 67,5% per tahun
Sebagian besar penduduknya tinggal diperkotaan
    Amerika Serikat, karena:
Tingkat pendapatan per kapitanya tinggi
Sebagian penduduknya bekerja pada sector indrustri dan jasa
Tingkat pendidikannya tinggi, tidak ada yang bta huruf
Sumber daya manusia berkualitas tinggi
Sebagian besar penduduknya tinggal diperkotaan
Angka kelahiran dan kematian relative rendah
Angka harapan hidupnya diatas 67,5% per tahun

5.Menurut saya China masih merupakan nergara berkembang.karena negara tersebut masih ingin terus mencapai kesejahteraan,maka tak heran bila China dikatakan negara berkembang dengan pendapatan perkapitannya masih dibawah US$11.950

6.Saya yakin negeri tercinta ini bisa menjadi negara maju,terbukti dari upaya upaya pemerintah untuk melakukan pembangunan untuk kesejahteraan dan Indonesia mulai mengembangkan berbagai usaha produktif . Seperti contoh siswa Indonesia mampu menciptakan mobil yg walaupun mesinnya masih berupa barang impor,lalu dikembangkan tanpa campur tangan pemerintah .

7.Sangat!,Terbukti dari segi Budaya warga negara Indonesia melupakan budayanya lalu mengikuti jaman budaya baru . Contoh : Budaya Korea . Dari segi Teknologi Indonesia juga sudah mengikuti negara negara maju lainnya dengan menggunakan teknologi canggih jaman sekarang

8.Karena Indonesia masih kurang mampu memaksimalkan dalam kesejahteraan rakyatnya sendiri,sehingga Indonesia berhutang kepada negara lain . Hal ini disebabkan : Kurangnya tenaga ahli,Kurangnya pengelolaan,dll .

You May Also Like

0 komentar

Tinggalkan Komentar